AFEEF GO BLOGS

Informations|Tutorial|Edukasi|Tips N Trick|mobile apps|software|SEO Tips|

.

Cara membuat widget recent post pada blogspot

Nah kali ini saya mau update artkel yaitu bagaimana Cara membuat widget recent post pada blogspot karena di blogger sendiri tidak ada widget ini dan widget recent post ini di butuhkan oleh orang banyak khususnya untuk blogger untuk mempercantik tampilan blog mereka.
dan caraya pun sangat simpel untuk membuatnya anda bisa mengkuti langkah langkah Cara membuat widget recent post pada blogspot di bawah ini :


  • Login ke blog ada pilih design > Pada page elemen kemudian add gadged baru
  • Pilih Feed kemudian paste link ini pada feed tersebut http://BLOG-ANDA.blogspot.com/feeds/posts/default
Membuat Widget Recent Post Blogspot
  • Klik continue dan beri judul widget tersebut "Recent Post" atau "Artikel Terbaru"
  • Tentukan berapa artikel yang ingin di tampilkan pada widget tersebut (maksimal 5 artikel)
  • Save dan lihat hasilnya.
Cara membuat widget recent post pada blogspot sebenarnya bermacam-macam, tapi yang saya terapkan ini adalah cara yang paling simpel dan mudah untuk di praktekkan. Kelebihan menggunakan widget recent post ini tidak akan mengganggu atau membuat Blog anda menjadi berat. ya sudah selamat mencoba Cara membuat widget recent post pada blogspot dan semoga sukses :)
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Tips Blog / Tutorial Blog dengan judul Cara membuat widget recent post pada blogspot. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://afeefgoblogs.blogspot.com/2012/03/cara-membuat-widget-recent-post-pada.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Unknown - Rabu, 07 Maret 2012

Belum ada komentar untuk "Cara membuat widget recent post pada blogspot"

Posting Komentar